KELOMPOK 3

KELOMPOK 3" MATERI KULIAH SINYAL DAN SENSOR "
  • RESISTOR

    Resistor merupakan komponen elektronik yang memiliki dua pin dan didesain untuk mengatur tegangan listrik dan arus listrik, dengan resistansi tertentu (tahanan) dapat memproduksi tegangan listrik di antara kedua pin, nilai tegangan terhadap resistansi berbanding lurus dengan arus yang mengalir, - See more at:https://id.wikipedia.org/wiki/Resistor.

    Read More
  • GELOMBANG

    Gelombang adalah getaran yang merambat. Bentuk ideal dari suatu gelombang akan mengikuti gerak sinusoide. Selain radiasi elektromagnetik, dan mungkin radiasi gravitasional, yang bisa berjalan lewat ruang hampa udara

    Read More
  • SINYAL

    Sinyal adalah suatu isyarat untuk melanjutkan atau meneruskan suatu kegiatan

    Read More
  • SENSOR ULTRASONIK

    Sensor Ultrasonik adalah alat elektronika yang kemampuannya bisa mengubah dari energy listrik menjadi energy mekanik dalam bentuk gelombang suara ultrasonic

    Read More

Senin, 04 Januari 2016

PROJECT UAS

ALAT PENGUSIR BURUNG PEMANGSA PADI BERBASIS MKROKONTROLLER


Senin, 02 November 2015

TUGAS 2

Sinyal Dan Sensor

Perhatikan gambar dibawah ini ?
Contoh gambar dibawah adalah sensor LDR dengan nilai resistan berubah dari 5 ohm sampai 100 ohm. Toleransi resistor adalah 5%. Toleransi Vcc yaitu 2%

gambar-tgs2


      Pertanyaannya dari uraian dan gambar diatas :
  1. Hitung nilai tegangan minimum dan maksimum output Vo.
  2. Tuliskan fungsi Vo dalam R2, Dimana Vo sebagai sumbu Y, sedangkan funsi R2 sebagai sumbu X. (ingat Y=a+bx).
  3. Lukiskan atau gambarkan kurva fungsi Y=a+bx.
  4. Hitung nilai sensitivitas dan nilai saturasi sensor dengan perhitungan toleransi Vo.
Jawab :
  1. V = I x RTotal (minimum)
    40V = I x (100+5) ohm
    I = 40/105 ohm
    I = 0,38 ampere
    I = 380 miliAmpere
    Vo = R1/(R1+R2) x Vcc
    = 100/105 x 40
    = 38,10 volt
  2. V = I x RTotal (maximum)
    40V = I x (100+100) ohm
    I = 40/200 ohm
    I = 0,2 ampere
    I = 200 miliAmpere
  3. Jika (x1,y1) = (20,100)-(x2,y2) = (38,5)
    (y-y1)/(x-20) = (y2-y1)/(x2-x1)
    (y-100)/(x-20 = (5-100)/(38-20)
    y-100 = -5,28(x-20)
    y = 205,6 – 5,28x
    kurva-tgs2
  4. Nilai toleransi VoVo = R1/(R1+R2) x Vcc
    Vo = 5%+5%-2%
    Toleransi Vo = 8%
    Jadi, jika tegangan minimum
    Vo = 38,10 toleransi 8%
    Nilai toleransi 8% = 3,048 volt
    Minimum 38,10-3,048 = 35,052 volt / 35 volt
    Maximum 38,10+3,048 = 41,148 volt / 41 volt
    Jadi, jika tegangan maximum
    Vo = 20 volt toleransi 8%
    Nilai toleransi 8% = 1,6 volt
    Minimum 20-1,6 = 19,4 volt / 19 volt
    Maximum 20+1,6 = 21,6 volt / 22 volt

Rabu, 28 Oktober 2015

Tugas 5










TUGAS 4







Jumat, 16 Oktober 2015

8 JENIS SENSOR BESERTA CARA KERJA DAN KEGUNAAN

8 JENIS SENSOR BESERTA CARA KERJA DAN KEGUNAAN
1. sensor  PIR  ( passive infrared receiver)
Sensor PIR (passive infrared receiver) adalah sensor yang digunakan untuk mendeteksi adanya pancaran sinar infra merah. Sensor PIR bersifat pasif,artinya sensor ini tidak memancarkan cahaya tetapi hanya menerima radiasi sinar inframerah dari luar. Sensor ini biasanya digunakan dalam perancangan detector gerakan berbasis PIR,karena semua benda memancarkan energi radiasi,sebuah gerakan akan terdeteksi ketika sumber infra merah dengan suhu tertentu(missal manusia) melewati sumber infra merah yang lain dengan suhu yang berbeda (misal dinding),maka sensor akan membandingkan pancaran infra merah yang diterima setiap satuan waktu,sehingga bila ada pergerakan maka akan terjadi perubahan pembacaan pada sensor. Gambar komponen sensor PIR
Gambar perancangan komponen sensor PIR

Sensor PIR terdiri dari beberapa bagian,yaitu ;
- lensa Fresne
- penyaring infra merah
- sensor pyroelektrik
- penguat amplifier
- komparator
Contoh aplikasi  :
Pintu yang membuka dan menutup otomatis jika ada yang lewat atau masuk maupun keluar. Alat ini melakukan deteksi terhadap suatu gerakan yang disebut PIR ( passive infrared)
2. SENSOR ULTRASONIK
Sensor ultrasonic bekerja berdasarkan pantulan gelombang suara,dimana sensor ini menghasilkan gelombang suara yang kemudian menangkapnya kembali dengan perbedaan waktu sebagai dasar pngindranya.perbedaan waktu antara gelombang suara yang dipancarkan dengan ditangkapnya kembali gelombang suara tersebut adalah berbanding lurus dengan jarak atau tinggi objek yang memantulkannya. Jenis objek yang dapat diindra sensor ultrasnik adalah objek padat,cair,butiran maupun tekstil.
Contoh aplikasi :
Alat pengukur tinggi badan,alat pengukur jarak suatu benda dan alat pengukur  tinggi suatu benda.

Gambar sensor ultrasonik 

 

3. SENSOR LEVEL
Sensor level switch ini cukup sedehana,sensor ini hanya melakukan pensaklaran biasa,apabila material semen kontak dengan sensor shingga switch tertekan  maka cukup dihubungkan kaki NO/NC –nya dengan tegangan signal baik itu 24 VDC  atau 220 VAC,yang kemudian sensor itu diteruskan ke controller.
Gambar komponen sensor level 

Gambar pemasangan komponen sensor level
Contoh penggunaan :
Sensor ini bisa digunakan pada tangki pendam pada spbu.

4. SENSOR SUHU
Sensor suhu adalah suatu komponen yang dapat mengubah besaran panas menjadi besaran listrik sehingga dapat mendeteksi segala perubahan suhu pada objek tertentu.Sensor suhu mengubah suhu menjadi resistansi atau hambatan listrik yang berbanding terbalik dengan perubahan suhu. Semakin tinggi suhu maka semakin tinggi resistansinya.

Gambar komponen sensor suhu LM35
Contoh penggunaan :
- Pemasangan sensor suhu untuk menyalakan kipas secara otomatis.
- Pemasangan sensor suhu untuk mengatur kerja AC

Sensor suhu memiliki beberapa jenis,diantaranya;
  1. Thermostat 
  2. Thermistor 
  3. RTD (Resistive Detector) 
  4. Thermocouple
5.SENSOR LDR  (light dependent resistor))
Sensor cahaya LDR adalah satu jenis sensor yang dapat mengalami perubahan resistansinya apabila mengalami perubahan penerimaan cahaya.besarnya nilai hambatan pada sensor cahaya LDR tergantung pada besar kecilnya cahya yang diterim oleh LDR .LDR sering disebut dengan alat atau sensor yang berupa resistor yang peka terhadap cahaya.biasanya LDR dibuat dari cadmium sulfide aitu merupakan bahan semikonduktor  yang nilainya berubah-ubah menurut banyaknya cahaya yang diterima.
Gambar komponen LDR


Sensor LDR dapat digunakan sebagai :
  1. sensor pada rangkaian saklar cahaya 
  2. sensor pada lampu otomatissensor pada alarm brankas dan sensor pada tracker cahaya matahari

    6.SENSOR SUARA
    Sensor suara adalah sensor yang memiliki cara kerja mengubah besaran suara menjadi besaran listrik.sensor cahaya bekerja berdasarkan besar kecilnya kekuatan gelombang suara yang mengenai membran sensor  yang memiliki kumparan kecil dibalik membrane tersebut naik dan turun.kecepatan gerak kumparan tersebut menentukan kuat lemahnya gelombang listrik yang dihasilkannya.
    Sensor suara bisa digunakan pada microfon atau mic.

    7. SENSOR TEKANAN
    Sensor ini memiliki tranduser yang mengukur ketegangan kawat,dimana tegangan mekanis menjadi tegangan listrik. Dasar pengindraannya pada perubahan tahanan pengantar yang berubah akibat perubahanpanjang dan luas penampangnya.
    Contoh aplikasi sensor tekanan:
    1. pemantau cuaca
    2. pesawat terbang
    3.pengukur tekanan ban

    Gambar komponen sensor tekanan 



    8. SENSOR KECEPATAN ( RPM)
    Proses pengindraan sesosor kecepatan merupakan proses kebalikan dari suatu motor ,dimana suatu poros/objek yang berputar pada suatu generator akan menghasilkan suatu tegangan yang sebanding dengan kecepatan putaran objek. Kecepatan putar sering pula diukur dengan menggunakan sensor yang mengindra pulsa magnetis (induksi) yang timbul saat medan magnetis terjadi.
    Contoh  aplikasi sensor kecepatan;
    Pengukur kecepatan pada kecepatan putaran motor.


    Gambar sensor kecepatan


    Kamis, 08 Oktober 2015

    TUGAS 2 SINYAL DAN SENSOR




                      


                        BERDASARKAN GAMBAR BERIKUT,

     






    Tentukan:
    a.     Hambatan pengganti
    b.     Kuat arus rangkaian
    c.      Kuat arus yang melalui R4
    Jawab:
    a.        
             =  =
            =  = 9,23 Ω
             = = 10 + 9,23 = 19,23 Ω

    b.     I =  =   = 2,496 A
    c.      Kuat arus yang melalui  sama dengan kuat arus rangkaian
    = I =2.496 A


                        BERDASARKAN GAMBAR BERIKUT,







    Tentukan:
    a.     Hambatan pengganti
    b.     Kuat arus rangkaian
    c.      Kuat arus yang melalui R4
    Jawab:
    a.        
             =  =
            =  = 9,23 Ω
             = = 10 + 9,23 = 19,23 Ω

    b.     I =  =   = 2,496 A
    c.      Kuat arus yang melalui  sama dengan kuat arus rangkaian
    = I =2.496 A